Contoh Cerita Dalam Alkitab Dan Contoh Pemeliharaan Kepada Allah

Contoh Cerita Dalam Alkitab Dan Contoh Pemeliharaan Kepada Allah

contoh pemeliharaan allah dari Alkitab ​

Daftar Isi

1. contoh pemeliharaan allah dari Alkitab ​

3 (empat) macam pemeliharaan Allah menurut Mazmur 23

-Dia membaringkan ku di Padang rumput yang hijau.

-Dia membimbing ku ke air yang tenang.

Menyegarkan jiwaku dan menuntunku ke jalan yang benar.

-Sekalipunku berjalan dalam lembah yang gelap kutak takut bahaya sebab kau beserta ku.

Penjelasan:

smg membantu jgn lupa follow dan jadikan jawaban tercedas

2. 5 contoh bukti pemeliharaan Allah dalam Alkitab

Jawaban:

Penjelasan:

Berikut adalah 5 contoh bukti pemeliharaan Allah dalam Alkitab:

1. Penyediaan Makanan dan Air

“Diberikannya air dari batu karang untukmu, dan memberi roti dari langit. Maka Israel makan dan kenyanglah mereka, sebab dikehendaki-Nya.” (Mazmur 105: 40-41)

Dalam ayat ini, Alkitab menunjukkan bahwa Allah memberikan makanan dan air kepada orang-orang Israel bahkan ketika mereka berada di padang pasir yang tandus.

2. Perlindungan Dalam Kesusahan

“Ketika engkau melalui air bah, Aku menyertaimu, dan apabila melalui sungai-sungai, engkau tidak akan tenggelam; ketika engkau berjalan melalui api, engkau tidak akan terbakar, dan nyala api tidak akan membakar engkau.” (Yesaya 43: 2)

Dalam ayat ini, Allah menunjukkan bahwa Dia melindungi umat-Nya dalam masa kesusahan dan kesulitan.

3. Penyembuhan Penyakit

“Biarlah orang sakit di antara kamu memanggil penatua-penatua jemaat, supaya mereka berdoa untuknya dan dengan mengolesinya dengan minyak dalam nama Tuhan akan menyembuhkannya.” (Yakobus 5: 14-15)

Dalam ayat ini, Alkitab menunjukkan bahwa Allah memberikan penyembuhan bagi umat-Nya melalui doa dan pengurapan.

4. Pemeliharaan Alam Semesta

“Allah mengatakan: “Baiklah ada cahaya di antara langit untuk memisahkan siang dan malam; baiklah ada tanda-tanda musim, baiklah ada hari-hari dan tahun-tahun.” (Kejadian 1:14)

Dalam ayat ini, Alkitab menunjukkan bahwa Allah memelihara dan mengatur alam semesta, termasuk tanda-tanda musim dan waktu.

5. Perlindungan Dari Musuh

“Tetapi mereka yang mengandalkan TUHAN akan mendapat kekuatan baru. Mereka akan terbang tinggi seperti burung rajawali; mereka akan berlari dan tidak menjadi lesu, mereka akan berjalan dan tidak menjadi lelah.” (Yesaya 40:31)

Dalam ayat ini, Alkitab menunjukkan bahwa Allah melindungi umat-Nya dari musuh dan memberikan kekuatan bagi mereka yang mengandalkan-Nya.

3. Tuliskan pada tabel berikut ini sedikitnya 5 contoh cerita dari Alkitab yang menggambarkan pemeliharaan Allah dalam hidup manusia​

Jawaban:

Jawaban:

Tiga aspek yang terdapat dalam pemeliharaan Allah terhadap hidup orang percaya, yaitu pelestarian, penyediaan, dan pemerintahan.

Aspek Pemeliharaan Allah

Berikut adalah 3 aspek pemeliharaan Allah:

1. Pelestarian

Allah tidak hanya menciptakan bumi dan segala isinya, namun juga melestarikan ciptaan Nya dengan kuasa dan kasih Allah.

Ayat Alkitab yang mengandung makna kuasa Allah dalam melestarikan ciptaannya:

Mazmur 36:7

“Keadilan-Mu adalah seperti gunung-ngunung Allah, hukum-Mu bagaikan samudera raya yang hebat. Manusia dan hewan Kauselamatkan, ya Tuhan ”

Kolose 1:17

“Ia ada terlebih dahulu dari segala sesuatu dan segala sesuatu ada di dalam Dia.”

Contoh aspek pelestarian dalam pemeliharaan Allah terhadap ciptaanNya dapat kita temukan dalam kisah Nabi Nuh, ketika Allah hendak menurunkan air bah, ia memerintahkan nabi Nuh untuk menyelamatkan hewan hewan, dengan mengumpulkan sepasang setiap jenis hewan sesuai yang diperintahkan Allah.

2. Penyediaan

Bumi diciptakan oleh Allah lengkap beserta dengan isinya. Untuk tetap berkesinambungan maka Allah juga menyediakan kelengkapannya.

Ayat Alkitab yang mengandung makna pemeliharaan Allah dalam aspek penyediaan:

Kejadian 1:14

“Berfirmanlah Allah: “Jadilah benda-benda penerang pada cakrawala untuk memisahkan siang dari malam. Biarlah benda-benda penerang itu menjadi tanda yang menunjukkan masa-masa yang tetap dan hari-hari dan tahun-tahun”

Kejadian 8:22

” Selama bumi masih ada, takkan berhenti-henti musim menabur dan menuai, dingin dan panas, kemarau dan hujan, siang dan malam.”

Contoh aspek penyediaan dalam pemeliharaan Allah terhadap ciptaanNya dapat kita temukan dalam kisah penciptaan manusia pertama, bahwa manusia diciptakan terakhir oleh Allah setelah Ia menciptakan bumi dan segala isinya. Dimana manusia diperintahkan Allah untuk mengelola segala sesuatu yang ada di bumi untuk kehidupan mereka.

3. Pemerintahan

Allah berdaulat atas segala suatu yang ada di ciptaan Nya. Selain pelestarian dan penyediaan, Allah memiliki kuasa untuk menurunkan peristiwa peristiwa besar dalam sejarah yang tidak terjangkau manusia. Dosa membuat manusia mengambil terlalu banyak dari alam lebih dari yang seharusnya, sehingga Allah dengan kuasanya menurunkan bencana atau peristiwa yang di luar jangkauan manusia Namun demikian, kuasa Allah dalam pemeliharaan tidak pernah berhenti dicurahkan untuk kita manusia, setelah bencana berlalu, kehidupan terus berjalan. Ia tidak pernah meninggalkan kita, manusia.

Contoh di dalam Alkitab yang dapat dihubungkan dengan aspek pemerintahan dalam kuasa pemeliharaan Allah adalah peristiwa banjir bandang pada masa hidup Nabi Nuh.

Semoga bermanfaat

Penjelasan:

4. berikan 2 contoh kisah pemeliharaan Tuhan dalam alkitab​

Tuhan tidak hanya memelihara kehidupan jasmani orang percaya. Yang lebih penting adalah bahwa Ia juga memelihara kehidupan rohani orang percaya.

Pemeliharaan Tuhan dalam kehidupan orang percaya bersifat integral (menyeluruh). Tuhan tidak hanya memelihara kehidupan jasmani kita, tetapi Ia juga memelihara kehidupan rohani kita. Tuhan memelihara kehidupan jasmani kita misalnya melalui kesehatan yang Ia anugerahkan setiap hari. Kesehatan yang Ia anugerahkan itulah yang membuat kita dapat bekerja untuk memenuhi kebutuhan sandang, pangan, dan papan.

Bagaimana Tuhan memelihara kehidupan rohani orang percaya? Dalam bacaan hari ini, pemazmur mengajarkan paling sedikit ada dua bentuk pemeliharaan Tuhan dalam kehidupan rohani orang percaya.

Pertama, Tuhan memelihara kehidupan rohani orang percaya dengan memberi pengertian dan kekuatan untuk melakukan firman-Nya. Pemazmur berdoa dengan sungguh-sungguh agar ia diberi pengertian sesuai dengan firman Tuhan (119:169). Tanpa penerangan Roh Kudus dalam hati kita, firman Tuhan tidak akan dapat kita terima atau kita mengerti dengan mudah. Bila kita tidak mengerti firman Tuhan, tidak mungkin kita dapat melakukan firman Tuhan itu. Tanpa melakukan firman Tuhan, kerohanian kita akan mati.

Kedua, Tuhan memelihara kehidupan rohani kita melalui campur tangan-Nya dalam pergumulan hidup kita. Pemazmur berdoa agar hukum–hukum (pimpinan) Tuhan menolong dia (119:175). Karena Tuhan memegang pimpinan, tidak ada pergumulan yang tidak sanggup dihadapi oleh orang percaya. Karena Tuhan yang memegang pimpinan, Dia akan meneguhkan iman dan kerohanian kita. 

5. bagaimana Allah memelihara firmanNya dan tujuan dan Alkitab? Jelaskan​

Jawaban:

agar dapat berfirman dan menceritakannya kepada yesus kristus dan allah bapa menceritakannya kepada yesus melalui roh kudus jadi kita juga harus memelihara firman kita seperti allah bapa

Penjelasan:

semoga membantu

6. Sebutkan contoh pemeliharaan Tuhan terhadap tokoh-tokoh dalam Alkitab​

Jawaban:

-Menuntun Musa dan bangsa Israel keluar dari tanah Mesir menuju ke tanah Perjanjian

-Menyertai Nuh dan seisi keluarga nya serta hewan yang bersama-sama dengan dia luput dari Air bah.

-Menyertai Daud saat perang melawan Goliat.

-Melindungi Sadrakh,Mesakh,dan Abednego dari panasnya api,saat di tuntut untuk menyembah kepada Raja Nebukadnezar.

-Mengampuni Yunus dan mengeluarkan nya dari perut ikan,untuk pergi memberitakan Injil.

-Meloloskan Daniel dari Gua singa dan menghukum bahli-ahli Taurat yang gila akan kekuasaan/iri hati kepada Daniel..

Penjelasan:

semoga membantu

7. Buatlah 4 contoh cerita dari Alkitab yang menggambarkan pemeliharaan Allah dalam hidup manusia- PAK, Pendidikan Agama Kristen​

Jawaban:

No. 1

Contoh cerita dalam Alkitab

Mazmur 36:7

“Keadilan-Mu adalah seperti gunung-ngunung Allah, hukum-Mu bagaikan samudera raya yang hebat. Manusia dan hewan Kauselamatkan, ya Tuhan ”.

Contohpemeliharaankepada Allah

Allah tidak hanya menciptakan bumi dan segala isinya, namun juga melestarikan ciptaan Nya dengan kuasa dan kasih Allah.

No. 2

Contoh cerita dalamAlkitab

Kejadian 1:14

“Berfirmanlah Allah: “Jadilah benda-benda penerang pada cakrawala untuk memisahkan siang dari malam. Biarlah benda-benda penerang itu menjadi tanda yang menunjukkan masa-masa yang tetap dan hari-hari dan tahun-tahun”.

Contoh pemeliharaan kepada Allah

Bumi diciptakan oleh Allah lengkap beserta dengan isinya. Untuk tetap berkesinambungan maka Allah juga menyediakan kelengkapannya.

Pembahasan

PEMELIHARAAN TUHAN

Setiap orang kristiani yang menyerahkan diri dan hidupnya pada Tuhan mempercayai Tuhan akan selalu memelihara dirinya. Pemeliharaan Tuhan berarti Tuhan selalu menyertai hidup kita baik di kala senang dan di kala sedih.

Tuhan akan memelihara kita bukan hanya secara jasmani saja, tetapi juga rohani kita. Misalnya dengan mengingatkan kita untuk tidak melakukan perbuatan tercela melalui suara hati. Suara hati dapat dipertajam dengan banyak berdoa, beribadah, dan mendekatkan diri padaNya.

Tuhan memelihara jasmani kita dengan menyediakan segala kebutuhan kita. Bukan berarti umat kristiani akan kebal dari penyakit. Saat umat kristiani mengalami sakit, kemalangan, atau pun penderitaan, umat kristiani yakin, penderitaan itu diberikan oleh Dia untuk semakin mendekatkan diri dan selalu mensyukuri keadaan kita.

Saat kita sakit, rasa kasih sayang dari orang di sekitar kita merupakan cerminan dari Allah Bapa yang mengasihi kita. Saat kita menderita, pertolongan yang datang pun sebenarnya pertolongan dari Bapa sebagai tanda Dia selalu menyertai kita.

Pelajarilebihlanjut

Aspek Pemeliharaan Tuhan brainly.co.id/tugas/14866946Mazmur 23 Pemeliharaan Allah brainly.co.id/tugas/31240431Matius 6 :27 – 28 Pemeliharaan Allah brainly.co.id/tugas/29345626

Detail Jawaban

Kelas :VII

VIIMapel :PAK (PelajaranAgama Kristen)

Bab : –

Bab : -Kode : –

8. Buatlah 4 contoh cerita dari Alkitab yang menggambarkan pemeliharaan Allah dalam hidup manusia – PAK, Pendidikan Agama Kristen​

Jawaban:

No. 1

Contoh cerita dalam Alkitab

Mazmur 36:7

“Keadilan-Mu adalah seperti gunung-ngunung Allah, hukum-Mu bagaikan samudera raya yang hebat. Manusia dan hewan Kauselamatkan, ya Tuhan ”.

Contoh pemeliharaan kepada Allah

Allah tidak hanya menciptakan bumi dan segala isinya, namun juga melestarikan ciptaan Nya dengan kuasa dan kasih Allah.

No. 2

Contoh cerita dalam Alkitab

Kejadian 1:14

“Berfirmanlah Allah: “Jadilah benda-benda penerang pada cakrawala untuk memisahkan siang dari malam. Biarlah benda-benda penerang itu menjadi tanda yang menunjukkan masa-masa yang tetap dan hari-hari dan tahun-tahun”.

Contoh pemeliharaan kepada Allah

Bumi diciptakan oleh Allah lengkap beserta dengan isinya. Untuk tetap berkesinambungan maka Allah juga menyediakan kelengkapannya.

Pembahasan

PEMELIHARAAN TUHAN

Setiap orang kristiani yang menyerahkan diri dan hidupnya pada Tuhan mempercayai Tuhan akan selalu memelihara dirinya. Pemeliharaan Tuhan berarti Tuhan selalu menyertai hidup kita baik di kala senang dan di kala sedih.

Tuhan akan memelihara kita bukan hanya secara jasmani saja, tetapi juga rohani kita. Misalnya dengan mengingatkan kita untuk tidak melakukan perbuatan tercela melalui suara hati. Suara hati dapat dipertajam dengan banyak berdoa, beribadah, dan mendekatkan diri padaNya.

Tuhan memelihara jasmani kita dengan menyediakan segala kebutuhan kita. Bukan berarti umat kristiani akan kebal dari penyakit. Saat umat kristiani mengalami sakit, kemalangan, atau pun penderitaan, umat kristiani yakin, penderitaan itu diberikan oleh Dia untuk semakin mendekatkan diri dan selalu mensyukuri keadaan kita.

Saat kita sakit, rasa kasih sayang dari orang di sekitar kita merupakan cerminan dari Allah Bapa yang mengasihi kita. Saat kita menderita, pertolongan yang datang pun sebenarnya pertolongan dari Bapa sebagai tanda Dia selalu menyertai kita.

Pelajari lebih lanjut

Aspek Pemeliharaan Tuhan brainly.co.id/tugas/14866946Mazmur 23 Pemeliharaan Allah brainly.co.id/tugas/31240431Matius 6 :27 – 28 Pemeliharaan Allah brainly.co.id/tugas/29345626

Detail Jawaban

Kelas : VII

Mapel : PAK (Pelajaran Agama Kristen)

Bab : –

Kode : –

kate kunci : pemeliharaan Allah dalam hidup manusia

#AyoBelajar

#AyoTingkatkanPrestasimu

semoga membantu

Jawaban:

Jawaban:

No. 1

Contoh cerita dalam Alkitab

Mazmur 36:7

“Keadilan-Mu adalah seperti gunung-ngunung Allah, hukum-Mu bagaikan samudera raya yang hebat. Manusia dan hewan Kauselamatkan, ya Tuhan ”.

Contoh pemeliharaan kepada Allah

Allah tidak hanya menciptakan bumi dan segala isinya, namun juga melestarikan ciptaan Nya dengan kuasa dan kasih A
llah.

No. 2

Contoh cerita dalam Alkitab

Kejadian 1:14

“Berfirmanlah Allah: “Jadilah benda-benda penerang pada cakrawala untuk memisahkan siang dari malam. Biarlah benda-benda penerang itu menjadi tanda yang menunjukkan masa-masa yang tetap dan hari-hari dan tahun-tahun”.

Contoh pemeliharaan kepada Allah

Bumi diciptakan oleh Allah lengkap beserta dengan isinya. Untuk tetap berkesinambungan maka Allah juga menyediakan kelengkapannya.

Pembahasan

PEMELIHARAAN TUHAN

Setiap orang kristiani yang menyerahkan diri dan hidupnya pada Tuhan mempercayai Tuhan akan selalu memelihara dirinya. Pemeliharaan Tuhan berarti Tuhan selalu menyertai hidup kita baik di kala senang dan di kala sedih.

Tuhan akan memelihara kita bukan hanya secara jasmani saja, tetapi juga rohani kita. Misalnya dengan mengingatkan kita untuk tidak melakukan perbuatan tercela melalui suara hati. Suara hati dapat dipertajam dengan banyak berdoa, beribadah, dan mendekatkan diri padaNya.

Tuhan memelihara jasmani kita dengan menyediakan segala kebutuhan kita. Bukan berarti umat kristiani akan kebal dari penyakit. Saat umat kristiani mengalami sakit, kemalangan, atau pun penderitaan, umat kristiani yakin, penderitaan itu diberikan oleh Dia untuk semakin mendekatkan diri dan selalu mensyukuri keadaan kita.

Saat kita sakit, rasa kasih sayang dari orang di sekitar kita merupakan cerminan dari Allah Bapa yang mengasihi kita. Saat kita menderita, pertolongan yang datang pun sebenarnya pertolongan dari Bapa sebagai tanda Dia selalu menyertai kita.

Pelajari lebih lanjutAspek Pemeliharaan Tuhan brainly.co.id/tugas/14866946Mazmur 23 Pemeliharaan Allah brainly.co.id/tugas/31240431Matius 6 :27 – 28 Pemeliharaan Allah brainly.co.id/tugas/29345626

Detail Jawaban

Kelas : VII

Mapel : PAK (Pelajaran Agama Kristen)

Bab : –

Kode : –

kate kunci : pemeliharaan Allah dalam hidup manusia

#AyoBelajar

#AyoTinglatkanPrestasimu

semoga membantu

9. Nama tokoh Alkitab yang mengalami kegagalan dalam memelihara imannya kepada Allah adalah

Jawaban:

Yudas Iskariot

semoga membantu

10. Sebutkan contoh-contoh perumpamaan Yesus dalam Alkitab suci yang menggambarkan Kerajaan Allah​

Jawaban:

Matius 13:1-53, Markus 4:1-34, Lukas 8:4-18 (tentang penabur benih di tanah kering, tanah pasir, tanah batu, tanah subur,

Matius 13:47-51 (tentang penebar jala)

Matius 13:24-30 (tentang gandum di antara lalang)

Penjelasan dengan langkah-langkah:

Sudah di jawaban

11. Sebagai orang beriman setiap hari kita harus bersyukur atas pemeliharaan Allah dalam kehidupan kita. Salah satu cara Allah memelihara kita adalah melalui Alkitab atau fiirman Tuhan. Tuliskan 3 manfaat Alkitab dalam memelihara orang beriman.bantu Saya​

Jawaban:

-Untuk membaca firman Tuhan

-Untuk beribadah

-Untuk memuliakan tuhan

Penjelasan:

maaf kalau salah

12. contoh cerita dalam Alkitab?​

Jawaban:

Cerita Adam Dan Hawa=KejCerita Nabi nuh Dan BahtranyaCerita Daniel Cerita 5 Roti dan 2 Ikan dll

Penjelasan:

smg membantu:)

Tuhan Yesus Memberkati

Jawaban:

ADAM DAN HAWA

Ketika Tuhan menciptakan Adam dari debu tanah, Tuhan memberinya kehidupan dengan menghembuskan nafas ke dalam lubang hidungnya, Tuhan kemudian membawa semua binatang yang telah Dia ciptakan dan menunjukkannya kepada Adam.

Adam diberi kuasa untuk menamai, tetapi setelah semua diberi nama, Tuhan merasa bahwa tidak ada penolong yang cocok untuk Adam, itulah sebabnya Tuhan memutuskan untuk menciptakan Hawa dari tulang rusuk Adam.

Tuhan menciptakan Taman Eden sebagai rumah mereka, dan di dalamnya ada semua jenis pohon yang Tuhan izinkan kepada Adam dan Hawa untuk dimakan, kecuali satu, Pohon Pengetahuan tentang yang Baik dan Jahat.

Suatu hari, ketika Adam dan Hawa berada di taman, terdapat seekor ular yang merupakan makhluk paling lincah dari semua makhluk yang diciptakan Tuhan. Ular tersebut menggoda Hawa untuk memakan buah dari ini. Setelah Hawa makan, dia membaginya dengan Adam.

Meskipun dilarang makan buah dari pohon itu, Adam dan Hawa makan dan tidak berada di Tuhan, hal ini yang membuat mereka melakukan dosa pertama. Tetapi karena Tuhan itu adil, Tuhan tidak punya pilihan selain mengusir mereka dari taman.

Penjelasan:

MAAF KALO SALAH

JADIKAN JAWABAN TERCERDAS

JANGAN DI HAPUS

FOLLOW

13. contoh cerita dalam Alkitab?​

Jawaban:

Hari Penciptaan ( Kejadian 1)

14. Siapakah Tokoh dalam alkitab yang mengalami Pemeliharaan Tuhan dan contoh pemeliharaanNya ( jawaban minimum 5 tokoh )​

Jawaban:

1.ayub

2.yakub

3.yusuf

4.musa

5.Naomi

Penjelasan:

maaf kalo salah

15. Contoh Cerita dalam AlkitabContoh Pemeliharaan kepada Allah3Yesus meredakan angin ribut(terdapat dalam Markus 4:35-Yesus menyelamatkan para murid denganmenenangkan angin taufan yang dahsyatsehingga mereka tidak tenggelam.235​

Jawaban:

Lalu Yesus naik ke dalam perahu dan murid-murid-Nya pun mengikuti-Nya. Sekonyong-konyong mengamuklah angin ribut di danau itu, sehingga perahu itu ditelan gelombang, tetapi Yesus tidur. Lalu datanglah murid-murid-Nya membangunkan Dia, katanya, “Tuhan, tolonglah, kita binasa.” Ia berkata kepada mereka, “Mengapa kamu takut, hai kamu yang kurang percaya?” Lalu bangunlah Yesus membentak angin dan danau itu, sehingga danauF itu menjadi teduh sekali. Orang-orang itu pun heran dan berkata, “Orang seperti apa Dia ini, sehingga angin dan danau pun taat pada-Nya?”

16. contoh pemeliharaan Allah kepada manusia​

Jawaban:

allah memberikan nikmat yang banyak kepada makhluk hidup seperti manusia hewan dan tumbuhan agar bisa hidup.olah karena itu manusia harus mensyukuri nikmat yang telah diberikannya kepada kita semua

Jawaban:

contoh pemeliharaan Allah kepada manusia contohnya seperti nikmat Allah.contoh nikmat Allah seperti memberi makan dan minum,memberi rezeki bagi yang mau berusaha,memberi ilmu pengetahuan yang membuat suatu manusia mempunyai kepintaran,memberi kekurangan yang
juga bisa menjadi kelebihan kita,dan memberi ampunan kepada hambanya yang senantiasa taat kepadanya.

~~semoga membantu~~

17. 3. Berikan 2 contoh sikap hidup orang yang beriman yang benar !4. Kamu sebagai remaja kristen , bagaimana cara kamu memelihara Iman yang ada padadirimu5 Berikan satu contoh tokoh alkitab yang hidup beriman dan ceritakan cara diamemelihara imannya!​

3. Dua contoh sikap hidup orang beriman yang benar adalah penuh kasih dan menjauhi semua laranganNya. Berani untuk menolak godaan yang datang.

4. Cara memelihara iman sebagai remaja kristen adalah dengan rajin membaca alkitab, membaca renungan, rajin berdoa, dan selalu beribadah.

5. Contoh tokoh alkitab yang beriman adalah Petrus. Petrus pernah mengalami kegoyahan iman dan menyangkal Yesus, tetapi dia menyesal, bertobat, dan menumbuhkan iman. CaraPetrus memelihara iman adalah dengan berdoa, bertobat, melakukan pelayanan, dan taat pada kehendakNya.

Pembahasan

MEMELIHARA IMAN

Setiap umat kristiani haruslah memelihara iman agar tetap tumbuh dan berkembang. Contoh sikap orang-orang beriman adalah:

Rela berkorban.Mau mengampuni sesama.Bertobat.Taat pada segala perintahNya.Menjauhi semua laranganNya.Mengasihi sesama seperti mencitai diri sendiri.

Cara memelihara iman agar tidak menjadi tawar adalah dengan membaca alkitab, rajin berdoa, beribadah, membaca renungan dan berdiskusi dengan orang yang lebih paham dalam bidang agama.

Petrus sebagai murid pertama Yesus adalah orang yang mudah emosi dan berwatak keras. Dia sempat tergoda dengan menyangkal Yesus sebanyak tiga kali. Setelah menyadari kesalahannya, dia menangis dan menyesali segala perbuatannya.

Setelah hari raya Pentakosta, dia mulai berkotbah, memberikan pengajaran, bahkan menyembuhkan orang sakit. Petrus menggantikan posisi Yesus (dalam agama katolik, Petrus diangkat sebagai paus pertama) sehingga di Roma mulai timbul gerakan pembunuhan pada pengikut Yesus. Petrus diminta untuk melarikan diri, di tengah jalan, Yesus datang, dia bertanya, apa yang akan Dia lakukan. Yesus menjawab, aku harus disalibkan dua kali.

Petrus dengan taat pergi kembali, dia ditangkap dan disalib dengan posisi terbalik. Karena dia merasa tidak layak wafat seperti Kristus. Disini terlihat betapa Petrus yang pernah jatuh dalam dosa, bangkit dan kembali setia melayani. Imannya yang semula sempat goyah, kembali bangkit dan tumbuh dengan indahnya.

Pelajari lebih lanjut

Empat Iman dalam Yesus https://brainly.co.id/tugas/13204139Tantangan Iman https://brainly.co.id/tugas/29155747Hidup Beriman https://brainly.co.id/tugas/12968549

Detail Jawaban

Kelas : XI

Mapel : Sosiologi

Bab :

Kode :

#AyoBelajar

18. Sebagai orang beriman setiap hari kita harus bersyukur atas pemeliharaan Allah dalam kehidupan kita. Salah satu cara Allah memelihara kita adalah melalui Alkitab/firman Tuhan. Tuliskan 3 manfaat Alkitab dalam memelihara orang beriman.

Jawaban:

1. Alkitab menyediakan kekuatan dalam menghadapi kesulitan. Alkitab berisi firman Allah yang membangun kepercayaan, melalui tingkat keyakinan dan iman bahwa Dia adalah Tuhan yang berbelas kasihan. Dengan mencari kekuatan dan petunjuk di dalam Alkitab, orang percaya akan memahami bahwa Allah ada dengan mereka dan akan memuliakan-Nya.

2. Alkitab menyediakan kesaksian yang bisa dikatakan kepada orang lain. Alkitab menyediakan beberapa contoh kesaksian bagi orang percaya untuk mengenalkan apa yang Allah lakukan dan bagaimana petunjuk dan kasih karunia-Nya.

3. Alkitab memberi petunjuk untuk hidup kita. Alkitab tidak hanya memberikan dorongan untuk tetap teguh melewati kesulitan, tetapi juga menyediakan arahan untuk bagaimana kita harus berbuat, berpikir dan mendidik diri kita sendiri dengan cara yang benar. Alkitab mengajar kita tentang hakiki kebenaran dan kebaikan yang harus dilaksanakan oleh orang-orang yang beriman.

19. sebutkan5contoh dalam alkitab pemeliharaan kepada allah

Jawaban:

seperti terpercaya, patuhi, pekerjaan halal, sholat, zikir, dan doa

Penjelasan:

itu lebih dari lima g pp kan kalau g boleh lebih dari lima dapat penting aja ya

kalau salah minta maaf

Video Terkait

Was this helpful?

0 / 0